PT Mandiri Sinergi Plastindo |
Tim profesional yang luar biasa mengutamakan teknik rekayasa yang presisi untuk merancang solusi kemasan transportasi yang dapat digunakan kembali dengan cermat, yang mengubah standar industri. Dengan dekade pengalaman logistik dan pergudangan bersama, mereka menghadapi kompleksitas untuk menyesuaikan solusi yang sempurna dengan kebutuhan pelanggan.
Namun, komitmen kami tidak hanya terbatas pada produk-produk unggulan – PT. Mandiri Sinergi Plastindo mengutamakan tanggung jawab lingkungan melalui produk-produk ramah lingkungan yang berkelanjutan, inisiatif daur ulang, optimasi proses, penggunaan energi terbarukan, dan praktik-praktik hemat energi yang memperkuat dedikasi kami dalam mengurangi jejak karbon, meminimalkan limbah, dan mempromosikan ekonomi sirkular.
Demikian profil singkat dari PT Mandiri Sinergi Plastindo. Informasi di bawah ini merupakan persyaratan kandidat, cara melamar pekerjaan dan info tambahan.
Loker PT Mandiri Sinergi Plastindo
Job desc :
- Mempersiapkan dan melakukan perawatan Mold untuk produksi
- Melakukan set up dan setting produk
- Melakukan troubleshooting proses
- Dapa Melakukan set up dan setting produk
- Bertanggung jawab terhadap kelancaran mesin Injection
- Melakukan analisa terhadap trouble shooting
- Laki-Laki
- Usia max 30 tahun
- Pendidikan SMA / Sederajat
- Memiliki pengalaman minimal 2 tahun Di bidang yang sama
- Memahami set up/set down & standar setting mesin injection
- Memiliki komunikasi yang baik dan kemampuan untuk bekerja sama dengan team
- Memahami standard setting dan perawatan Mesin Injection
- Lebih disukai Mengerti Setting Produk Bahan PE dan PP
- Memilki pengetahuan tentang Parameter Process, Setting Mesin dan Mouldin.
- Bersedia untuk dishift
- Bersedia ditempatkan di Karawang
Bila sobat sudah membaca persyaratan yang di minta oleh hrd dan berminat untuk melamar ke PT Mandiri Sinergi Plastindo, maka silahakan kirim CV dan Resume terbaru melalui alamat email dibawah ini
Catatan
Alamat PT Mandiri Sinergi Plastindo
Email Rekrutmen PT Mandiri Sinergi Plastindo
- Subjek : Posisi yang dilamar
- Kirimkan CV terbaru format PDF
- Penempatan Karawang
Kawasan Industri Mitrakarawang
Jl. Mitra Timur 2 Blok D 18-20
Parungmulya, Ciampel, Karawang
Jawa Barat, Kode Pos 41363
Jl. Mitra Timur 2 Blok D 18-20
Parungmulya, Ciampel, Karawang
Jawa Barat, Kode Pos 41363
Informasi lebih lanjut
Q : Pertanyaan
A : Kami Menjawab
- Q : Kapan loker ini ditutup ?
- A : Hingga batas kuota terpenuhi
- Q : Apakah tidak sesuai persyaratan boleh melamar ?
- A : Hanya kandidat sesuai dengan kualifikasi yang akan di proses ke tahap berikutnya
Yu gabung group loker : https://t.me/lokerterbaru01
Proses recruiment kandidat tidak di pungut biaya sepeserpun